Parfumnesia
Kembali ke semua parfum
Mine

Almalika

Almalika

Beli di:

FamilyN/A
GenderN/A
PerfumerN/A
Tahun RilisN/A
Price Range

Almalika means queen in Arabic. Memiliki aroma yang cenderung kuat, campuran dari desert rose, myrrh dan white oud. Aroma Almalika ini unisex dan yang paling kuat dari seluruh koleksi kami. Ketika parfum ini digunakan, kamu akan merasa lebih kuat, berani dan seksi. Wangi ini cocok untuk kamu yang menyukai wewangian arabian oud dan ingin menjadi pusat perhatian.Seseorang yang ingin orang benar-benar menghargai seberapa percaya dirimu, Berani, percaya diri, Pemberani, Pengambil resiko, ingin tercium seperti kemewahan.Top: Desert Lavender, Fir Needle, Black Pepper, MyrrhMiddle: Lilac, Desert RoseBottom: White Oud, Guaiacwood, Vanillin

Aroma Notes

Top Notes

Middle Notes

Base Notes

User Ratings (0 Votes)
Occasion
Indoor
0%
Outdoor
0%
Season
Hot
0%
Cold
0%
Scent Type
Mass PleasingUnique
Reviews (0)

You must be logged in to write a review.

Login to Review

Be the first to write a review for Almalika.